Mubeng Kebumen, Bupati Gelar Dialog di Rumah-rumah Warga
KEBUMENAKAB.GO.ID - Program Mubeng Kebumen yang digagas Bupati Arif Sugiyanto masih terus berlanjut dalam rangka menyerap aspirasi masyarakat. Jika biasanya diadakan di tempat terbuka, kali ini lebih fokus di rumah-rumah warga.
Seperti pada acara Mubeng Kebumen yang berlangsung di kediaman salah seorang warga bernama Kiai Mufti di Dukuh Pesucen, Desa Wonosari, Kecamatan Kebumen pada Jumat malam 7 Oktober 2023. Ini adalah acara Mubeng Kebumen yang sudah berlangsung ke-…