Berita

Pemeirntah Siapkan Fasilitas Pelayanan Vaksinasi Lansia

Pemeirntah Siapkan Fasilitas Pelayanan Vaksinasi Lansia

KEBUMENKAB.GO.ID - Vaksinasi tahap kedua bagi kelompok usia diatas 60 tahun akan segera dimulai, terlebih dahulu difokuskan di 34 ibu kota provinsi



Untuk memenuhi kebutuhan vaksin, mulai Minggu (22/2) pemerintah telah mendistribusikan 7 juta dosis vaksin, selanjutnya menyusul 11 juta…

Usia 60 Ke Atas, Siap-Siap di Vaksin !

Usia 60 Ke Atas, Siap-Siap di Vaksin !

KEBUMENKAB.GO.ID - Pemerintah secara resmi mengizinkan pemberian vaksin Covid-19 bagi kelompok usia 60 tahun ke atas, komorbid, penyintas Covid-19 dan ibu menyusui dengan terlebih dahulu dilakukan anamnesa tambahan. Ini merujuk pada kajian yang dilakukan oleh Komite Penasihat Ahli Imunisasi Nasional.



Selengkapnya

Kebumen Kembali Gelar Lomba Krenova 2021

Kebumen Kembali Gelar Lomba Krenova 2021

KEBUMENKAB.GO.ID - Pemerintah Kabupaten Kebumen kembali menggelar Lomba Krenova. Lomba Krenova 2021 kembali diadakan untuk masyarakat umum dengan tujuan untuk mendorong terbentuknya budaya kreatif dan inovatif di bidang ilmu pengatahuan dan teknologi, meningkatkan daya saing serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat Kebumen.

Forum OPD, Sinkronkan Prioritas Pembangunan

Forum OPD, Sinkronkan Prioritas Pembangunan

KEBUMENKAB.GO.ID - Seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Pemerintah Kabupaten Kebumen selama beberapa hari ini menggelar kegiatan Forum OPD. 



Forum OPD merupakan salah satu upaya untuk mengsinkronkan prioritas kegiatan pembangunan…

Terima Hasil Karya Bakti Pelaksanaan Potensi Kedirgantaraan Lanud Jenderal Sudirman, Bupati Apesiasi Kerjasama YangTerjalin

Terima Hasil Karya Bakti Pelaksanaan Potensi Kedirgantaraan Lanud Jenderal Sudirman, Bupati Apesiasi Kerjasama YangTerjalin

KEBUMENKAB.GO.ID  - Pekerjaan pembangunan rabat beton, pembangunan rumah tidak layak huni, dan kegiatan penyuluhan merupakan bentuk nyata keberhasilan TNl manunggal bersama masyarakat. Berkat komitmen yang kuat dari Lanud Jenderal Sudirman, Pemerintah Kabupaten Kebumen bersama Pemerintah Desa Semanding dapat selesai dengan baik. Hal tersebut disampaikan oleh Bupati KH…