Rate Covid-19 Menurun, Bupati Tak Ingin Lonjakan Pasien di RS Kembali Terjadi
KEBUMENKAB.GO.ID - Bupati Kebumen Arif Sugiyanto, bersyukur bahwa trend kasus Covid-19 di Kebumen saat ini cenderung menurun, seiring masih diberlakukannya PPKM Darurat Level 4. Hal ini bisa dilihat dari data harian yang selalu diupdate oleh Tim Satgas Covid-19.
"Kita melihat fenomena positif rate di Kebumen saat ini cenderung menurun, ada di angka 1000, kemudian isoman juga menurun di angka 500, yang dirawat juga ada 500,"…